Jangan Panik, Jika Motor Matic Mati Mendadak Dijalan Ini Solusinya  

- 30 Mei 2023, 10:30 WIB
Jangan Panik, Jika Motor Matic Mati Mendadak Dijalan Ini Solusinya.
Jangan Panik, Jika Motor Matic Mati Mendadak Dijalan Ini Solusinya. /

HARIAN BOGOR RAYA - Motor sebagai kendaraan salah satu sarana transportasi utama darat.

Motor matic menjadi salah satu kendaraan yang paling diminati di tanah air. Ini karena transmisinya sangat praktis dan tidak perlu mengganti gigi seperti motor manual.

Motor mendadak mengalami mati mesin pada motor matic secara tiba-tiba bisa menjadi hal yang menyebalkan apalagi kalau Anda tidak tahu penyebabnya Anda jangan panik, cukup pinggirkan motor Anda dan gunakan standar dua tengah.

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK PALING BERUNTUNG Kamis 1 Juni 2023: Aries, Gemini, Leo, Virgo, Scorpio, Capricorn, Pisces

Cara mengatasi motor matic yang mogok perhatikan berikut dibawah ini:

1. Lakukan pemeriksaan gusi dan pengapian

Buka busi motor untuk mengetahui kondisinya motor matic memang lebih rumit karena mesinnya terletak dibawah jok. Sehingga kita harus membuka covernya terlebih dahulu.

Gunakan obeng dan kunci busi untuk membuka busi. Saat busi terlepas, periksa kondisinya. Jika kondisi busi basah, itu bisa menandakan businya yang telah mati.

Sebuah busi bisa basah bukan karena air tapi bahan bensin yang menempel disekitar elektroda busi akibat tidak terbakar.

Namun, jika kondisi busi kering serta hitam hal itu bisa menandakan adanya masalah pada karburator, saat busi mempercikan api namun tidak terdapat bensin diruang bakar, sama saja tidak akan terjadi pembakaran.

Halaman:

Editor: Gadis Bunga Cynintia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x