Ini Ruas Jalan yang akan Direkayasa Jelang Laga Tanding FIFA Match Day Indonesia vs Argentina

- 19 Juni 2023, 08:50 WIB
Skuad Garuda
Skuad Garuda /Dokumen PSSI/

HARIAN BOGOR RAYA - Terkait pelaksanaan laga tanding FIFA match day 2023 antara squad Garuda melawan squad Argentina yang akan digelar di stadion gelora bung Karno Jakarta, Senin 19 Juni 2023, Polda metro jaya telah melakukan berbagai persiapan rekayasa lalu lintas.

Ada sekitar 7 titik ruas jalan arteri yang memang harus diberlakukan rekayasa lalulintas, salah satunya arus lalu lintas dari arah Slipi nantinya akan diarahkan lurus ke arah Semanggi, tidak ada yang menuju ke arah jalan gerbang pemuda.

Oleh karena itu bagi masyarakat yang tidak akan menonton di GBK, pastikan untuk menghindari ruas jalan sekitar kawasan stadion gelora bung Karno saat gelaran pertandingan match day berlangsung.

Baca Juga: Squad Argentina OTW Jakarta, Ini Daftar Pemainnya yang Akan Tampil pada FIFA Match Day Versus Squad Indonesia

Himbauan tersebut disampaikan oleh wakil direktur lalu lintas Polda metro jaya AKBP Doni Hermawan.

"Masyarakat di luar penonton yang menuju arah stadion gelora bung Karno atau sekitaran stadion agar menghindari jalan-jalan sekitarnya. Hal ini bertujuan untuk menghindari kepadatan di kawasan GBK." Ujar Doni.

Dikutip dari media antara Doni juga menyampaikan  bahwa Polda metro jaya telah melaksanakan tacticao floor game atau peran seluruh untuk mensimulasikan pengamanan di lapangan.

Baca Juga: Lionel Messi Dikabarkan Batal Main di laga FIFA Matchday Indonesia

Namun Doni memastikan bahwa Polda metro jaya telah siap melakukan pengamanan pelaksanaan FIFA match day 2023.

Halaman:

Editor: Herawati Nurlia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x