Pemkab Bogor Gelar Musrenbang RKPD Tahun 2024

- 21 Maret 2023, 21:50 WIB
 Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan/bogorkab.go.id
Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan/bogorkab.go.id /

Iwan setyawan juga menegaskan bahwa bupati terpilih yang akan melanjutkan tugas juga masih tetap menggunakan RPJPD (Rancangan Pembangunan Jangka Panjang Raerah) Kab. Bogor 2025 dan tidak akan mengikuti visi misi dari bupati tersebut dikarenakan tidak dilaksanakannya pilkada. 

"Dan kemarin kami dalam penyusunan RPD nya 2024-2026 kami yang nyusun, dan sekarang RKPD 2024 pedomannya RPD jadi insyaAllah tidak akan keluar dari pedoman karna masih ada. Kecuali RPJP udah abis, tapi ini masih ada sisa 1 tahun 2025. Kita masih bisa melihat pada RPJDP sampai 2025", Iwan Setiawan memperjelas.

Sementara itu, masyakat yang hadir ke dalam musrenbang berharap agar aspirasi yang mereka sampaikan bisa di realisasikan dan pemerintah mampu menetapkan skala prioritas atas aspirasi yang mereka bawa. 

Baca Juga: Video Plt Bupati Bogor Iwan Setiawan Minta Maaf dan Menyesali Perkataannya, Simak Lengkap!

"Prioritaskan apa yang harus menjadi prioritas. Saya minta lain lagi kalau memang itu menjadi prioritas, itu jangan di geser, masih banyak prioritas tapi digeser",  tegas Atiek Yulis Setyowati sebagai ketua MPB.

Dihadiri oleh 650 orang, turut hadir pula berbagai instansi pemerintahan terutama  Iwan setyawan selaku Plt. Bupati bogor beserta jajaran DPRD Jawa Barat di Kab. Bogor, serta seluruh camat dan perwakilan dari berbagai LSM dan media massa.***

 

Halaman:

Editor: Herawati Nurlia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x