Ditetapkan Jadi Hari Libur Nasional, Simak Sejarah Tahun Baru Imlek di Indonesia

- 21 Januari 2023, 10:54 WIB
Tahun Baru Imlek
Tahun Baru Imlek /Siti Maryam Purwoningrum/Harian Bogor Raya/Pixabay

Presiden Republik Indonesia, K.H. Abdurrahman Wahid tunjukkan sikap saling menghargai yang tercermin dengan perayaan Imlek Nasional ke-2 di Istora Senayan pada tahun 2001.

Presiden Republik Indonesia kelima, Megawati Soekarno Putri juga hadir pada perayaan nasional Hari Raya Imlek 2553 tahun 2002 sekaligus telah menetapkan Tahun Baru Imlek sebagai hari libur nasional. 

Baca Juga: Lagu Serenade Ebiet G Ade Menyentuh Perasaan, Begini Liriknya

Perayaan Imlek Nasional 2564 tahun 2013 lalu juga dihadiri oleh presiden Republik Indonesia keenam, Susilo Bambang Yudhoyono.

Selanjutnya Imlek secara nasional diselenggarakan setiap tahun oleh Majelis Tinggi Agama Khonghucu Indonesia (Matakin), dan selalu dihadiri oleh Presiden dan pejabat negara lainnya. 

Artikel ini sudah tayang di Pikiran Rakyat dengan judul Sejarah Imlek di Indonesia Hingga Ditetapkan Jadi Hari Libur Nasional

Hal tersebut secara jelas menggambarkan sikap saling menghargai antar suku, etnis, dan umat beragama yang ada di Indonesia.***

 

 

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x