Deretan Referensi Ruang Tamu, Bisa Populer Tahun 2023

- 3 April 2023, 20:12 WIB
Ilustrasi ruang tamu
Ilustrasi ruang tamu /Pexels/Vecislavas Popa

HARIAN BOGOR RAYA - Saat tamu datang bertamu ke suatu rumah, maka ruang tamu adalah ruangan pertama yang dilihat. Maka, tidak salah jika ruang tamu didesain paling bagus.

Ruang tamu sendiri juga berfungsi sebagai tempat berkumpul dengan tamu yang merupakan orang luar rumah.

Sementara, para desainer interior saat ini membagikan enam macam referensi desain ruang tamu, bisa populer pada tahun 2023.

Baca Juga: Ridwan Kamil Masih Teratas Dari 12 Tokoh Populer Untuk Jabar 1, Benarkah?

Referensi desain ruang tamu ini dikutip dari Insider melalui Antara, Senin. Berikut daftarnya: 

1. Statement batu ada interior

 Artem Kropovinsky, desainer interior dan pendiri studio desain interior Arsight, mengatakan kepada Insider bahwa batu akan menjadi tren musim ini.

"Batu adalah bahan alami yang menambah tekstur, kedalaman, dan keanggunan pada ruang apa pun. Ini bisa digunakan sebagai perapian, aksen dinding, atau meja kopi" kata Kropovinsky

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x