Deretan Dampak Tidak Sarapan di Pagi Hari

- 18 Oktober 2023, 12:19 WIB
Ilustrasi sarapan.
Ilustrasi sarapan. /Pixabay/Bernadette Wurzinger/

HARIAN BOGOR RAYA - Anda perlu tahu ada beberapa dampak jika Anda tidak sarapan di pagi hari.

Pasalnya, ada beberapa penelitian menunjukkan, orang yang melewatkan sarapan memiliki kebiasaan tidak sehat seperti merokok, minum alkohol, dan kurang olahraga. 

Salah satu manfaat sarapan pagi adalah sebagai sumber energi. Sebaliknya, apabila seseorang melewatkan sarapan pagi, mengakibatkan peningkatan risiko obesitas.

Baca Juga: Faktor Penentu Popularitas Keberadaan Sarapan Saat Pesan Akomodasi

Sarapan pagi seharusnya disempatkan oleh setiap orang. Ada banyak manfaat bagi kesehatan tubuh dari kegiatan.sarapan pagi.

Dilansir dari laman Futurefit melalui Antara, penelitian menunjukkan, mereka yang sarapan cenderung sehat. Mereka yang sarapan pun bisa minimalisir terkena berbagai penyakit kronis.

Penelitian ini sendiri adalah penelitian observasional. Dan penelitian ini tidak menunjukkan sebab akibat.

Baca Juga: 5 Bahaya Mengonsumsi Mi sebagai Sarapan

Kemungkinan lebih besar, mereka yang sarapan memiliki pola makan yang lebih sehat lantaran mengonsumsi lebih banyak serat dan zat gizi mikro.

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x