Hebat, Inilah Aksi Nekat Serka Sunardi Tangkap Pelaku Pengedar Ganja

- 17 Maret 2023, 08:19 WIB
Aksi heroik serta Sunardi tangkap pelaku pengedar ganja
Aksi heroik serta Sunardi tangkap pelaku pengedar ganja /Maniso/Hera/

Karena hal itu sudah kali ketiga, maka Ahmadi pun merasa curiga, Ia pun segera menghubungi Babinsa dan Babinmas. Beruntung Babinsa datang sangat cepat, karena tidak berselang lama, tiba-tiba datanglah ojek online yang datang untuk mengambil barang titipan tersebut.

Babinsa pun tidak tinggal diam, Ia langsung menahan ojol tersebut. Setelah menyampaikan maksud dan tujuan menahan ojol, Akhirnya sang driver ojol pun mengerti. Maka kemudian Babinsa bersama bhabinmas mengikuti tukang ojol tersebut mendatangi alamat pemesan paket tersebut yang beralamat di RT 001/01 Kelurahan Sukahati sesuai pesanan tersangka pada ojol.

Baca Juga: Polsek Cileungsi Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Bahan Bakar Gas Bersubsidi

Sesampainya di TKP, Babinsa melihat dua orang mencurigakan di pinggir jalan seperti sedang menunggu sesuatu.  Babinsa pun mencoba untuk bertanya kepada kedua orang tersebut.

Namun belum sempat di tanya, kedua pelaku tersebut langsung langsung tancap gas. Dan dengan respeknya Babinsa pun langsung merangkul salah satu pelaku, sehingga Babinsa pun terseret sejauh 10 meter.

Aksi Babinsa tersebut membuat sepeda motor pelaku jatuh, kesempatan tersebut digunakan oleh Babinsa untuk berteriak,  "rampok", dan warga yang mengetahui kejadian tersebut langsung membantu Babinsa menangkap pelaku, tapi satu orang pelaku berhasil melarikan diri.

Baca Juga: Polsek Parung Panjang Polres Bogor Ungkap Pelaku Curanmor di Wilayah Bogor dan Tangerang

Pelaku yang berhasil diamankan, yaitu seorang pria berinisial N (27). Dari informasi yang didapat dari ketua RT selaku saksi (yang warungnya menjadi target tempat penitipan barang tersebut) bahwa ini adalah ketiga kalinya para pelaku menggunakan modus yang sama. 

Selain Ahmadi, saksi lainnya atas peristiwa ini yaitu Ketua RW 03 Kel harapan jaya bapak marzuki.

Halaman:

Editor: Herawati Nurlia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x