Tips Menikmati Proses Penuaan, Bahagia di Segala Usia

- 3 Juli 2023, 16:53 WIB
Ilustrasi penuaan dini pada kulit wajah.
Ilustrasi penuaan dini pada kulit wajah. /Unsplash

Baca Juga: Tips Menghemat Uang di Tanggal Tua Saat Belum Gajian

Sebaliknya, orang yang berpikir usia tua dimulai di kemudian hari mungkin lebih peduli pada kesehatan dan kebugaran mereka, dan karena itu mengambil langkah aktif untuk tetap dalam kondisi yang lebih baik.

Mereka pikir mereka lebih muda dan berperilaku dengan cara yang lebih muda, menciptakan lingkaran sebab akibat yang baik.

Riset Kuper dan Marmot bukanlah satu-satunya penelitian yang menunjukkan manfaat terukur dari berpikir positif tentang penuaan.

Baca Juga: Rekonstruksi Kecelakaan Mahasiswa UI Orang Tua Hasya Tidak Hadir

Profesor psikologi Universitas Yale di New Haven Connecticut, AS, Becca R. Levy, menggunakan data dari Studi Longitudinal penuaan dan pensiun Ohio, juga menghasilkan beberapa temuan luar biasa.

Penelitian Ohio diikuti lebih dari 1.000 orang yang setidaknya berusia 50 tahun pada saat itu. Dia menemukan bahwa orang-orang yang memiliki pandangan positif tentang penuaan mereka sendiri, rata-rata hidup 22,6 tahun setelah penelitian. Sedangkan mereka yang merasa kurang positif tentang penuaan, rata-rata hidup hanya 15 tahun kemudian.

Lantas disusul penelitian baru oleh Susanne Wurm dari Universitas Greifswald di Jerman utara, yang memperoleh kesimpulan seperti berikut.

Baca Juga: RAT Orang Tua MDS Pelaku Penganiayaan Terhadap D Undurkan Diri Dari Dirjen Pajak Kemenkeu

Orang yang melihat usia tua dengan lebih positif --misalnya sebagai waktu untuk mempelajari hal-hal baru dan membuat rencana baru-- mereka rata-rata hidup lebih lama.

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah