Hadiri Puncak Acara Bulan Bung Karno, Ganjar Pranowo Bacakan Naskah Dedication of Life

- 24 Juni 2023, 23:08 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo /Tangkapan layar akun Instagram @Ganjar pranowo/

HARIAN BOGOR RAYA - Hadiri peringatan puncak acara bulan bung Karno, yang digelar di stadion utama gelora bung Karno, gubernur Jawa Tengah Ganjar pranowo di daulat membacakan naskah Dedication of Life yang dulunya dibuat oleh Presiden Pertama RI Soekarno pada 10 September 1966.

Pembacaan surat wasiat dari Soekarno itu dimaksudkan untuk mengajak masyarakat mengabdi kepada Tuhan, tanah air, dan bangsa.

Suasana berubah hening saat Ganjar Pranowo mulai membacakan naskah Dedication of Life dengan khidmat.

Baca Juga: Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Gelarelar Acara Puncak Bulan Bung Karno

Inilah naskah Dedication of Life yang ditulis Soekarno yang dibacakan kembali oleh Ganjar Pranowo.

Saya adalah manusia biasa. Saya des tidak sempurna. Sebagai manusia biasa, saya tidak luput dari kekurangan dan kesalahan.

Hanya kebahagiaanku ialah dalam mengabdi kepada Tuhan, kepada Tanah Air, kepada bangsa. Itulah "dedication of life"-ku

Baca Juga: Hasto: Capres Usungan PDIP Harus Dari Proses Kaderisasi

Jiwa pengabdian inilah yang menjadi falsafah hidupku, dan menghikmati serta menjadi bekal-hidup dalam seluruh gerak hidupku.

Halaman:

Editor: Herawati Nurlia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah