Tanggal Merah Juli 2023 Hanya Ada Satu? Cek Daftar Lengkapnya di Sini!

- 4 Juli 2023, 10:47 WIB
tanggal merah bulan Juli 2023, sejarah Tahun Baru Islam, dan daftar hari besar nasional/foto: by Towfiqu barbhuiya on Unsplash
tanggal merah bulan Juli 2023, sejarah Tahun Baru Islam, dan daftar hari besar nasional/foto: by Towfiqu barbhuiya on Unsplash /

HARIAN BOGOR RAYA - Tanggal merah juli 2023 hanya ada satu, yakni pada Rabu, 19 Juli 2023. Ini merupakan hari libur nasional memperingati Tahun Baru Islam 1445 Hijriah. Selain itu, tidak ada cuti bersama di bulan Juli 2023.

Sebagaimana Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Hari libur nasional bulan Juli 2023 atau tanggal merah Juli 2023 yaitu Rabu, 19 Juli 2023: Tahun Baru Islam 1445 Hijriah.

Baca Juga: Pimpinan Ponpes Al-Zaytun Panji Gumilang Dicecar 30 Pertanyaan oleh Bareskrim

Selain tanggal merah, terdapat juga hari besar nasional dan internasional pada Juli 2023, namun tidak semuanya dijadikan hari libur nasional.

Hari besar nasional Juli 2023

-1 Juli - Hari Bhayangkara
-5 Juli - Hari Bank Indonesia
-7 Juli - Hari Pustakawan
-17 Juli - Hari Integrasi Timor Timur
-22 Juli - Hari Kejaksaan
-23 Juli - Hari Anak Nasional
-23 Juli - Hari Tanpa Tivi
-23 Juli - Hari Waspada Cacing
-29 Juli - Hari Bhakti TNI Angkatan Udara
-30 Juli - Hari Ikrar Gerakan Pramuka

Baca Juga: LINK NONTON Hidden Love Episode 19 20 21 22 23 24 25 Sub Indo, Tayang Hari Ini!  

Hari besar internasional Juli 2023

-11 Juli - Hari Populasi Sedunia
-12 Juli - Hari Koperasi Indonesia
-14 Juli - Hari Revolusi Perancis
-17 Juli - Hari Keadilan Internasional

Halaman:

Editor: Gadis Bunga Cynintia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x