Sederet Manfaat Kesehatan Buah Pepaya Muda, Biasa Jadi Lalapan Orang Indonesia

- 6 Februari 2023, 11:17 WIB
Manfaat pepaya muda
Manfaat pepaya muda /

Baca Juga: Festival Cap Go Meh di Kota Bogor, Arus Lalulintas di Ruas Jalan Otista Hingga Suryakencana Macet Total

4. Meningkatkan Kesehatan Mata

Menurut sebuah studi di British Journal of Nutrition, pepaya muda memiliki sejumlah besar karotenoid yang digunakan untuk membentuk vitamin A dalam tubuh.

Bahkan, jumlahnya disebut melebihi kandungan yang ada di wortel dan tomat, sehingga pepaya mentah sangat baik untuk meningkatkan kesehatan mata.

5. Menyembuhkan Luka

Nutrisi yang terkandung dalam pepaya mentah terbukti bermanfaat untuk mengurangi peradangan dan luka di tubuh. Pepaya mentah mengandung enzim yang dapat mempercepat proses penyembuhan luka secara alami.

Baca Juga: Berikut Lokasi Layanan SIM Keliling Untuk Warga Bekasi dan Tangsel Hari Ini

Selain itu, buah ini mengandung fitonutrien yang berfungsi sebagai bahan pembangun sel-sel baru, serta mencegah rasa sakit, bengkak, dan infeksi lainnya.***

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah