Deretan Cara Atasi Sembelit Pasca Hari Raya Idul Fitri Atau Lebaran

- 19 April 2024, 16:35 WIB
Ilustrasi sembelit atau susah BAB.
Ilustrasi sembelit atau susah BAB. /Pixabay/Azmi Talib/

Bagi sebagian orang, mengonsumsi kopi bisa meningkatkan keinginan untuk ke buang air besar. Ini karena kopi dapat merangsang otot-otot pada sistem pencernaan.

Baca Juga: Hal Penting Soal Pembatasan Konsumsi Kopi dan Teh Saat Ramadhan

Faktanya, sebuah penelitian pada tahun 1998 menemukan bahwa kopi berkafein dapat merangsang usus dengan cara yang sama seperti saat makan. Efek ini 60% lebih kuat dibandingkan air minum dan 23% lebih kuat dibandingkan meminum kopi tanpa kafein.

5. Konsumsi Obat Pencahar Herbal

Satu lagi cara mengatasi sembelit usai lebaran ialah mengonsumsi obat pencahar herbal. Salah satu obat pencahar herbal ialah yang mengandung senyawa tumbuhan, glikosida.

Senyawa tersebut dapat merangsang saraf di usus dan membantu mempercepat buang air besar. Namun, tetap harus berkonsultasi dengan dokter jika gejalanya tidak hilang setelah beberapa hari.***

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah