Harga Beras Melonjak, Ini Kata Kemendag

- 22 Februari 2024, 15:04 WIB
Masyarakat berbondong-bondong mendatangi Makodim 0609/Cimahi Jalan Gatot Subroto Kota Cimahi, Rabu, 21 Februari 2024. Mereka rela antre berburu beras gratis yang dibagikan pemerintah.
Masyarakat berbondong-bondong mendatangi Makodim 0609/Cimahi Jalan Gatot Subroto Kota Cimahi, Rabu, 21 Februari 2024. Mereka rela antre berburu beras gratis yang dibagikan pemerintah. /Pikiran Rakyat/Ririn Nur Febriani/

"Ini juga untuk memastikan apa yang kita dapat di laporan dan di lapangan selaras. Apalagi tadi disampaikan bulan depan kita panen raya, mudah-mudahan ini berkontribusi pada ketersediaan yang melimpah dan saya yakin ini ketersediaan untuk konsumen dan masyarakat,"ujar Jerry Sambuaga.

Swmwntara itu, Mendag Zulkifli Hasan juga memastikan bahwa persediaan stok beras di Indonesia cukup banyak. sedanhkan untuk periode Ramadan dan Idul Fitri 2024, jadi dapat dikatakantidak akan mengalami kelangkaan, ia menyebut stok beras cukup banyak untuk periode Ramadan dan Idul Fitri 2024.

Baca Juga: Gerindra Yakin Dapat Berkoalisi dengan Kubu 01 dan 03

"Beras tidak ada masalah, berasnya banyak cuma alternatif beras Bulog," uvapnya, Selasa, 20 Februari 2024.

Menurut Zulhas, pemerintah memiliki stok beras sebanyak 1,4 juta ton. Zulhas menyebut jumlah tersebut akan ditambah lagi dengan beras impor sebanyak 600 ribu ton sehingga total menjadi 2 juta ton beras. *s

Halaman:

Editor: Herawati Nurlia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah