Proyeksi FPTI Pada Atlet Panjat Tebing, Demi Bisa Lolos Olimpiade Paris 2024

- 4 April 2024, 12:05 WIB
Ilustrasi panjat tebing.
Ilustrasi panjat tebing. /Pixabay/Naomi Booth/

"Setiap latihan atlet di pelatnas kami rekam dengan alat perekam sehingga gerakan-gerakan atlet terus dievaluasi," katanya, dilansir dari Antara. 

FPTI sendiri telah menyumbangkan dua atlet yang telah mengantongi tiket Olimpiade Paris 2024 yaitu atlet panjat tebing putra Rahmad Adi Mulyono dan atlet panjat tebing putri Desak Made Rita Kusuma Dewi.

Baca Juga: Ungkapan Rasa Syukur Atas Prestasi Para Atlet di SEA Games 2023, Menpora Gelar Parade Kirab

Jumlah atlet yang lolos Olimpiade Paris, kata dia, berpeluang besar bisa bertambah lagi karena masih ada kejuaraan kualifikasi yang akan diikuti di China dan Amerika Serikat.***

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah