Deretan Minuman Penurunan Asam Urat Tinggi

- 6 Juli 2023, 16:16 WIB
Ilustrasi Asam Urat.
Ilustrasi Asam Urat. /Pixabay

Baca Juga: Larangan yang Perlu Diketahui bagi Penderita Asam Urat

Di antara semua jenis citrus, buah amla cukup direkomendasikan karena sarat akan vitamin C yang membantu mengurangi kadar asam urat dengan meningkatkan ekskresinya melalui ginjal.

3. Susu Rendah Lemak

Susu full cream memiliki kandungan lemak jenuh berbahaya karena bisa memperburuk peradangan. Namun, produk susu rendah lemak relatif aman dan bisa menambah manfaat kesehatan untuk tulang, otot, dan sendi.

Meski menderita asam urat, Anda tetap bisa mengonsumsi produk susu rendah lemak. Minum segelas susu ini dapat secara efektif mengurangi jumlah asam urat yang ada dalam darah.

Baca Juga: Cegah Asam Urat Karena Daging Kurban, Berikut Beberapa Tips Jitu!

4. Teh Herbal

Berbagai jenis teh herbal seperti chamomile, lavender, dan kembang sepatu tidak hanya membantu tubuh untuk mengonsumsi lebih banyak cairan tetapi juga mengelola kadar asam urat.

5. Air Putih

Tidak hanya bermanfaat untuk menghindari berbagai risiko kesehatan. Air putih merupakan minuman yang sangat penting bagi tubuh, begitu pun ketika Anda menderita asam urat.

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah