Deretan Diet Terbaik untuk Perempuan Usia 50 Tahun Lebih

- 20 Agustus 2023, 10:58 WIB
Ilustrasi diet.
Ilustrasi diet. /Pixabay/sisdahgoldenhair/

HARIAN BOGOR RAYA – Ada beberapa diet terbaik untuk perempuan usia sekitar 50 tahun lebih. Anda perlu memastikan orang yang hendak mengikuti 4 jenis upaya guna menurunkan berat badan ini sudah konsultasi dengan dokter. 

Ada kondisi medis, gaya hidup, pola makan, dan kebiasaan yang perlu menjadi pertimbangan saat ambil diet tertentu.

Ini sebanyak 4 diet terbaik untuk perempuan usia sekitar 50 tahun. Anda bisa menerapkan jika sudah di atas 50 tahun.

Baca Juga: Deretan Makanan Tinggi Protein, Bisa Sukseskan Diet Sehat Anda

Ketahui 4 diet terbaik untuk perempuan 50 tahun lebih dilansir dari laman Healthline melalui Pikiran Rakyat:

Diet Mediterania

Diet yang menjadi pola makan masyarakat Yunani dan Italia Selatan pada 1960-an ini menekankan pada perlunya mengonsumsi makanan dengan lemak jenuh yang rendah. Deretan makanannya adalah sayuran, polong-polongan, kacang-kacangan, biji-bijian, dan minyak zaitun.

Menu lainnya juga merupakan produk hewani meski sebagian besarnya adalah produk nabati. Makanan berbasis hewani tersebut berupa telur, unggas, dan daging merah. Sederet manfaat diet ini berjumlah banyak. Di antaranya bisa mengurangi risiko penyakit jantung, diabetes, kanker, obesitas dan penurunan mental.

Baca Juga: Cara Efektif Diet Tanpa Obat-obatan, Perhatikan 7 Hal Ini

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x