Deretan Buah Positif Buat Kesehatan, Termasuk Penambah Darah Bagi Penderita Anemia

- 8 Maret 2023, 14:41 WIB
Ilustrasi pisang
Ilustrasi pisang /Pexels/Andreea Ch.

HARIAN BOGOR RAYA - Sejumlah buah bisa memberikan efek positif bagi kesehatan tubuh, termasuk anemia.

Efek positif dari buah bagi tubuh, seperti penambah darah bagi penderita anemia.

Anemia itu karena kekurangan zat besi dalam tubuh.

Baca Juga: Anemia Pada Cantin Perempuan Berkontribusi Tingkatkan Angka Prevalensi Stunting, BKKBN Lakukan Cegah Diri

Ahli gizi dari Bangalore India, dr. Anju Sood melanjutkan soal anemia, dengan menyebut efek positif buah bagi tubuh, seperti asam askorbat yang bertindak sebagai pembawa. 

"Menambahkan asam askorbat atau buah kaya vitamin C dapat membantu mengatur asupan zat besi dan pada akhirnya meningkatkan hemoglobin," jelasnya, dilansir dari PMJ News.

Berikut sejumlah buah-buahan yang dapat bisa menambah darah:

1. Pisang

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x