Contoh Pidato Halal Bihalal Bersama Rekan Kerja, Berikut 2 Teks Simpel dan Elegan

- 27 April 2023, 11:39 WIB
Ilustrasi/Contoh Pidato Halal Bihalal Bersama Rekan Kerja, Berikut 2 Teks Simpel dan Elegan
Ilustrasi/Contoh Pidato Halal Bihalal Bersama Rekan Kerja, Berikut 2 Teks Simpel dan Elegan /Freepik.com/waverickmedia

HARIAN BOGOR RAYA - Momen lebaran usai, kembali ke sejawat dan rekan kerja usai libur, mengadakan halal bihalal bersama, berikut contoh teks pidato halal bihalal.

Menuju aktifitas di pekerjaan, teks halal bihalal ini juga dapat disesuaikan dengan tema atau kebutuhan saat memberikan sambutan atau pidato saat halal bihalal saat bersama rekan kerja atau di tempat bekerja.

Berikut 2 teks pidato halal bihalal yang dapat digunakan untuk pidato atau sambutan saat acara tersebut:

Baca Juga: Pidato Halal Bihalal, Berikut Ini 2 Contoh Teks yang Bisa Diterapkan

1. Teks Pidato Halal Bihalal di Lingkungan Kerja:

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,

Salam sejahtera untuk kita semua yang hadir pada kesempatan halal bihalal ini. Pertama-tama, marilah kita panjatkan puji syukur ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat dan rahmat-Nya kepada kita sehingga kita dapat berkumpul dalam suasana yang penuh kebersamaan dan kekeluargaan ini.

Baca Juga: Catat! Truk Jenis Ini Masih Dilarang Melintas Karena Arus Balik Lebaran di Ruas Tol dan Non Tol Berikut

Kegiatan halal bihalal ini merupakan salah satu tradisi yang telah lama dilakukan di Indonesia, terutama pada saat Idul Fitri. Tradisi ini biasanya dilakukan sebagai ajang silaturahmi dan mempererat hubungan antar sesama, terutama di lingkungan kerja.

Halaman:

Editor: Didin Harian Bogor Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x