Deretan Tips yang Bisa Dilakukan Demi Turunkan Gula Darah

- 18 Januari 2024, 13:35 WIB
Kadar Gula Darah Terlalu Rendah? Simak Beberapa Makanan yang Dapat Membantu Menstabilkannya
Kadar Gula Darah Terlalu Rendah? Simak Beberapa Makanan yang Dapat Membantu Menstabilkannya /

HARIAN BOGOR RAYA - Anda perlu tahu bahwa ada beberapa tips yang bisa Anda lakukan agar bisa menurunkan gula darah Anda. Hal itu bisa Anda lakukan tanpa obat dan sudah terbukti secara ilmiah.

Itu adalah cara lain agar Anda bisa menurunkan kadar gula darah tanpa harus mengonsumsi obat-obatan. Pasalnya, bagi pasien diabetes, biasanya akan mengonsumsi obat oral ataupun insulin agar bisa menurunkan kadar gula darah.  

Dan perlu diketahui, bahwa beberapa penelitan mengungkapkan, kadar gula darah tinggi bisa menjadikan kerusakan pembuluh darah, meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, juga diabetes.

Baca Juga: Yup, Baca Ini Bagi Penderita Diabetes Apakah Nasi Putih Aman Untuk Gula Darah

Dilansir dari laman PMJ NEWS, berikut sederet tips yang bisa dilakukan untuk menurunkan gula darah tanpa obat dan sudah terbukti secara ilmiah.

 

  • 1. Konsumsi Banyak Serat

Makanan dengan tinggi serat juga bisa memperlambat penyerapan karbohidrat dan gula dalam tubuh, sehingga bisa mencegah gula darah melonjak naik dengan cepat.

Tak hanya menstabilkan gula darah, makanan tinggi serat juga bisa menahan nafsu makan, sehingga cocok untuk dikonsumsi setiap hari.

Baca Juga: Sederet Daftar Minuman Sebaiknya Anda Konsumsi Demi Turunkan Gula Darah

Halaman:

Editor: Maryam Purwoningrum

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x