Budi Gunadi Himbau Masyarakat Waspada dengan Polusi Udara

- 28 Agustus 2023, 21:57 WIB
Menkes Budi Gunadi Sadikin.
Menkes Budi Gunadi Sadikin. /Tangkap layar YouTube/Sekretariat Presiden

Pada jangka pendek juga  bisa menimbulkan batuk dahak bahkan berlanjut menjadi infeksi saluran pernapasan akut pneumonia serangan asma dan penyakit paru obstruktik kronis.

Adapun jangka panjangnya bisa menyebabkan penurunan fungsi paru munculnya penyakit TBC asma ppok dan kanker paru.

Baca Juga: Ini Dampak dari Polusi Udara terhadap Barang dan Lingkungan

Jadi polusi udara memberikan dampak yang cukup tinggi dalam angka kematian di Indonesia, Adapun dampak jangka pendek dan jangka panjang dari masalah polusi udara tersebut. Jangka pendeknya, menyebabkan iritasi mukosa, sehingga terjadi gejala hidung berair, bersin-bersin, dan sakit tenggorokan.

.***

Disclaimer: Artikel ini hanya dimaksudkan sebagai informasi umum dan tidak membahas kondisi individu. Informasi ini bukan pengganti saran atau bantuan profesional dan tidak boleh diandalkan untuk membuat keputusan apa pun. Anda tetap perlu mengikuti anjuran dokter

 

Halaman:

Editor: Herawati Nurlia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x