Marak Sepeda Listrik Banjiri Wilayah Bogor, Teknologi Manfaat atau Ancaman?

- 3 April 2023, 02:05 WIB
Penjual Sepeda listrik/Marak Sepeda Listrik Banjiri Wilayah Bogor, Teknologi Manfaat atau Ancaman?
Penjual Sepeda listrik/Marak Sepeda Listrik Banjiri Wilayah Bogor, Teknologi Manfaat atau Ancaman? /Didin/Harian Bogor Raya/PRMN /

Hal tersebut disampaikan Asep pengendara sepeda motor ketika melihat tiga anak usia sekitar 10 tahunan.

"Saya khawatir banget mereka tadi bertiga di jalan raya dengan kecepatan lumayan, memang saat ngabuburit (menunggu buka puasa), padahal banyak kendaraan melintas di jalan raya", ujar Asep (25) warga Cibungbulang, Bogor.

"Seharusnya orang tua ikut mengawasi dan penting juga ada aturan dari stake holder terkait anak dengan sepeda listrik diperketat tidak ke jalan raya", imbuh Asep, pada Minggu 2 April 2023.

Baca Juga: Masalah Baterai dan PLTU Harus Diselesaikan, WALHI Sorot Baterai Kendaraan Listrik

Teknologi sepeda listrik dapat menjadi ancaman atau manfaat?

Sebenarnya, maraknya sepeda listrik dapat dianggap sebagai peluang daripada ancaman, terutama manfaat dalam hal pengurangan emisi dan polusi udara.

Namun, seperti halnya teknologi baru lainnya, ada beberapa potensi ancaman yang perlu diwaspadai, namun energi listrik adalah saat ini energi yang hemat.

Berikut adalah beberapa ancaman yang mungkin terkait dengan maraknya sepeda listrik:

Baca Juga: Tips Maksimalkan Fitur-fitur Ponsel Samsung Galaxy S23 Series 5G Demi Dapat Gambar Terbaik

Halaman:

Editor: Didin Harian Bogor Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah